Sering kali pungguna komputer merasa jengkel karena komputernya bermasalah. padahal, masalah yang dihadapi tersebut sering kali hanyalah masalah yang ringan saja. karena kurangnya pengetahuan, masalah yang kecil itu bisa menjadi masalah yang besar. untuk itulah, dalam buku Troubleshooting komputer ini, di sajikan berbagai permasalahan umum yang berkaitan dengan perangkat keras (Hardware) dan perangkat lunak (Software) komputer dan cara peraktis untuk mengatasinya.
-------------------------------
Pengarang : Hendro Darsono
Penerbit : Puspa Swara
Thanks for reading & sharing SELAMAT DATANG DI PERPUSTAKAAN AMIK DEPATI PARBO KERINCI